Cara Memasang Widget Alexa Pada Blog



Pada kesempatan ini saya akan menjelaskan sedikit tentang Panduan Cara Memasang Widget Alexa Rank Di Blog.  Widget Alexa Rank merupakan salah satu rujukan yang banyak dipakai oleh para pemilik blog dan website untuk mengetahui peringkat/rangking dari blog atau website tersebut. Dan Percaya atau tidak, besar kecilnya alexa rank blog anda akan sangat berpengaruh terhadap ranking blog anda pada search engine. Untuk memantau perkembangan blog, anda wajib memasang Widget Alexa Rank di Blog anda. Semakin kecil nilai alexa rank, semakin baiklah blog anda di mata search engine. Ikuti langkah-langkah berikut untuk memasang Widget Alexa Rank Pada Blog Anda :

  1. Untuk mendapatkan widgetnya,silahkan kunjungi situs Alexa atau bisa juga langsung klik disini
  2. Isikan dengan alamat blog/website sobat pada kotak yang disediakan ( ingat : tanpa http:// ) contoh : jika alamat blog sobat adalah http://namablog.blogspot.com maka jika ditulis menjadinamablog.blogspot.com
  3. Klik tulisan Build Widget
  4. Pilih bentuk dan gaya widgetnya,kemudian copy kode HTML nya
  5. Untuk memasang widgetnya di blog,silahkan login dulu di akun blog anda
  6. Klik Rancangan
  7. Klik Elemen Laman
  8. Klik Tambah Gadget/Add Gadget
  9. Klik opsi HTML/Java Scriptlalu paste-kan kode HTML yang telah anda Copy dan kalau mau silahkan beri judul Alexa Rank
  10. Klik simpan

Semoga bermanfaat...
Jika ada keslahan/kekurangan, saya akan sangat berterima kasih apabila anda mau meluangkan waktu untuk memberikan komentar tentang artikel ini

100out of 100 based on 99995 ratings. 1 user reviews.

Ditulis Oleh : Unknown Hari: 02.36 Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar